Minggu, 24 Juni 2012

Konsep High Risk – High Return


Dalam dunia ekonomi, kita mengenal prinsip High Risk – High Return. Arttinya, jika modalnya tinggi pasti resikonya tinggi juga, pendapatan yang akan diperoleh juga tinggi. Begitupun sebaliknya.

Bisnis-bisnis yang di ulas di dalam banyak buku ada berbagai macam jenis usaha dengan berbagai macam modal , jika usaha tersebut modal nya kecil ya kemungkinan hasilnya juga kecil, jadi hal ini harus dipahami sehingga oleh semua orang yang ingin melakukan usaha dalam hal apapun.

Oleh karena itu akan lebih baik jika ide-ide yang anda punya dijalankan secara serentak dan tidak satu demi satu karena variabelnya yang memperbesar keuntungan adalah jumlah bisnis yang dijalankan sementara fix cost nya relative sama saat anda menjlankan satu jenis bisnis dengan menjalankan banyak bisnis.

Tidak ada komentar: